Kuala Tungkal, Lenterajambi.id Dibawah kepimpinan Bupati H. Anwar Sadat, Kabupaten Tanjung Jabung (Tanjab Barat) memilki gedung megah tanpa menggunakan APBD. Gedung multifungsi yang bernama Petro Berkah Pengabuan Convention Center dibangun menggunakan dana CSR (Coorporate Social Responsibility) PetroChina…
Kuala Tungkal, Lenterajambi.id - Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., meninjau lokasi kebakaran yang menghanguskan lima rumah warga di Jalan Harapan, Kelurahan Tungkal Harapan, Kecamatan Tungkal Ilir. Dalam kesempatan itu, Bupati juga menyerahkan bantuan berupa…
Kuala Tungkal, Lenterajambi.id -Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., meninjau langsung kondisi rumah Nenek Arbaiyah di Gang Setia Budi, RT 04, Kelurahan Tungkal Harapan. Rumah tersebut mengalami kerusakan parah hingga 80% dan nyaris ambruk. Kunjungan yang dilakukan…
Kuala Tungkal, Lenterajambi.id - Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat) di bawah kepemimpinan Bupati Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., memastikan kesiapan pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Program ini akan diluncurkan serentak pada 17 Februari 2025, dengan sasaran utama…